Setelah dikuasai oleh Nico Rosberg dan Max Verstappen di latihan bebas 1, 2, kini di latihan bebas menjadi yang tercepat adalah pembalap Ferrari, Kimi raikkonen. Posisi dua ada Daniel Ricciardo diikuti Sebastian Vettel di posisi tiga.
Latihan bebas ini dilangsungkan Sabtu sore 27 Agustus 2016 di Sirkuit Spa-Francorchamps, Belgia. Raikkonen mendaptakan waktu tercepat 1 menit 47.974 detik. Selisih 0.215 detik. Melengkapi lima besar ada V. Bottas dari Williams dan L.Hamilton
Latihan bebas satu ini berlangsung dalam keadaan cuaca kering. Membalap di Belgia ini biasanya selalu dihantui oleh turunnya hujan. Dan balapan besok juga diperkirakan berjalan dalam keadaan basah.
Hasil Latihan Bebas 3 GP F1 Belgia
Tidak ada komentar:
Write Comment